Engelen turut melontarkan pujian. Dia menyebut duel Sam-A dan Jonathan sebagai pertarungan Muay Thai terbaik yang pernah dilihatnya.
"Kalau statisik mereka dibandingkan, Sam-A sudah punya lebih dari 300 kemenangan, dibandingkan Jonathan yang baru mencapai belasan. Namun, Jonathan berhasil mengalahkan Sam-A dengan disiplin Muay Thai murni," papar petarung berusia 33 tahun ini.
“Seluruh teknik Muay Thai murni yang ditampilkan Jonathan mencakup pukulan, sikutan, tendangan kaki, tendangan lutut, jumping elbow, berhasil menghantam Sam-A hingga terjatuh beberapa kali,” sambung Engelen.
http://bit.ly/2VP13aQ
May 05, 2019 at 08:20PM from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com http://bit.ly/2VP13aQ
via IFTTT
No comments:
Post a Comment